Kejadian Bencana
- Jenis Bencana :- Luapan air sungai kali kemiri , Tanggul kali ketiwon rembes ke jalan
Tanggal Kejadian : 25 Januari 2020
Waktu Kejadian : 19.30WIB
Lokasi Bencana : – Jl. Banyuwangi, kel. Margadana, kec. Margadana,
– Jl. Batam Rt. 07/Rw.10 kel. Panggung, kec. Tegal Timur.
2. Penyebab Bencana : Hujan dengan Intensitas Ringan
3. Deskripsi :
- Pada sekitar Pukul 19.30 WIB, warga hujan dengan intensitas tinggi di wilayah Kota Tegal dan Kab.Tegal.
- Pukul 22.30 WIB pihak petugas BPBD sampai kelokasi tanggul merembes di jl. Batam rt. 07/ rw. 01 kel. Panggung, kec. Tegal Timur.
- Pukul 00.00 WIB hujan mulai reda
- Pukul 00.28 WIB petugas BPBD melakukan pemantauan ketinggian air di kali kemiri.
- Pukul 03.20 WIB kali kemiri mulai merembes dari sela² pintu air yang ada di tanggul sebelah barat.
- Pukul 04.30 air mulai memasuki rumah warga
- Pukul 04.50 WIB warga mulai mengungsi di pendopo kec. Margadana
- Pukul 09.35 WIB petugas PSC dan bantuan tenaga medis dari puskemas margadana datang untuk memberikan pertolongan kepada pengungsi
Adapun nama-nama pengunsi :
- Jl. Banyuwangi RT.5/Rw.1No.01 kel.Sumurpanggang kec. Margadana : ( 1KK ) :
- Dulhadi (60 th), Surtinah (50 th) ,Erniasa (21th),Indra ( 23th ), Zalika (1th)
2. Jl.BanyuwangiRT.5/Rw.1 No. 18 kel.Sumurpanggang kec. Margadana : ( 1KK )
- Depi ( 59th), Wakijah (60th)
3. Jl. Banyuwangi RT.5/Rw.1 No.10 kel.Sumurpanggang, kec. Margadana : ( 1KK )
- Rosiani (37), niken (12th), Bima (4th) , Darja (60th)
4. Jl.Banyuwangi RT.5/Rw.1 No.10 kel. Sumurpanggang kec. Margadana : ( 1KK )
- Darti (60th), trisno (30th)
5. Jl.Banyuwangi RT.5/Rw.1 No.45 kel. Sumurpanggang, kec. Margadana : ( 1KK )
- eka ferianti ( 35th), surip (40), wulan safitri (16th), Nilam cahaya ramadhani (1,5th)
6. Jl.Banyuwangi RT.5/Rw.1 No.15 kel. Sumurpanggang, kec. Margadana : ( 1KK )
- wasinih ( 38th) , puslasih ( 35th) , Rehan nasji (13th), Refan adit(6th)
7. Jl.Banyuwangi RT.6/Rw.1 No.23 kel. Sumurpanggang, kec. Margadana : ( 1KK )
- Fia andianti (25th), abdul gofir (27), Afina kesya fitriani (8th), nayla tanti laya (2th kurang )
8. Jl. Banyuwangi RT.6/Rw.1 No.23 kel.Sumurpanggang, kec. Margadana : ( 1KK )\
- Nasami’a (33th) , Sopi (26th) , alifah (6th)’ sabriel (1,3 bln ) , tika (21th)
9. Jl. Banyuwangi RT.7/Rw.1 No.01 kel.Sumurpanggang, kec. Margadana : ( 1KK )
- Roisah (63th), triningsih (46th) , nurlaili (20th) , nur agustina(13th)
4. Kondisi Mutakhir
- Korban : NIHIL
- Kerusakan : NIHIL
- Kerugian : NIHIL
5. Upaya yang Dilakukan
- Personel Pusdalops-PB dan TRC BPBD Kota Tegal melakukan assesment, melakukan evakuasi pengungsi dan memberikan himbauan kepada warga jika air semakin tinggi untuk mengungsi di kecamatan Margadana.
6. Kebutuhan Mendesak
- Pampers ukuran M, L dan XL 10pack
- minyak kayu putih 20 buah
- minyak telon 10 buah
- Obat-obatan
- sabun dewasa dan sabun bayi
- makanan dan minuman
7. Kendala
- Nihil Kondisi cuaca : Hujan Intensitas Ringan